Bacaan Alkitab: 1 Kor 8:1-13 Waktu Tuhan menciptakan manusia, diberikan kepada makhluk yang paling Ia hargai dan senangi yaitu sebuah kekayan besar yang Ia tempatkan dalam diri ciptaan-Nya yaitu segenggam benda kecil yang disebut otak. Otak terbungkus begitu rapi dalam tulang tempurung di kepala seorang manusia. Salah satu fungsi dari otak manusia adalah untuk menyimpan sejumlah pengetahuan yang diperoleh pada saat manusia berpikir. Melalui […]
Hikmat
1 post